Percepatan penyusunan APBDes Perubahan, tim DPMD hadir di Kecamatan Air Salek.

Allnewsterkini. Com | Banyuasin – Air Salek, Sekretaris Camat Bapak Mundikan,S.Sos.,M.Si mewakili Camat membuka Kegiatan Pendampingan dan validasi penyusunan APBDES Perubahan Tahun 2023, yang dipimpin langsung oleh DPMD Kabupaten Banyuasin, Kamis (2/11/23)

 

Rapat Koordinasi Pemerintah Desa untuk validasi penyusunan Perdes APBDes perubahan Tahun Anggaran 2023, di Aula Kecamatan Air Salek, Kegiatan tersebut diikuti oleh Sekcam Kecamatan, DPMD Kabupaten, Serta seluruh kepala desa sekecamatan air salek.

Mundikan, selaku Sekcam Kecamatan Air Salek, dalam sambutannya menyampaikan bahwa program desa mutlak titik tumbuhnya di perencanaan, maka dari itu perencanaan benar-benar matang dan sesuai prioritas desa, pembahasannya dilakukan sesuai regulasi yang ada bersama-sama dengan Badan Permusyawaratan Desa (BPD) sehingga pembangunan desa akan berjalan maksimal. tuturnya.

Komentar